SEJARAH

SMK IDHOTUN NASYI’IN Kalitengah merupakan salah satu dari lembaga Pendidikan di Yayasan Ki Slamet Lamongan yang telah memiliki dua Kompetensi keahlian yaitu  Teknik Komputer Jaringan  dan Multimedia.

Setiap tahun peminat siswa yang ingin masuk ke SMK IDHOTUN NASYI’IN Kalitengah meningkat sedangkan daya tampung  dan sarana prasarana siswa terbatas. Pada tahun 2007  mulainya SMK IDHOTUN NASYI’IN Kalitengah berdiri dengan  kompetensi keahlian Teknik Komputer dan Jaringan   dan pada tahun 2009 memulai mengadakan penyesuaian dengan kebutuhan Dunia Usaha dan Dunia Industri dengan membuka kompetensi keahlian Multimedia.